Skip to main content
Back

Danantara resmi diluncurkan

25 Februari 2025


Global
Pasar saham AS ditutup melemah, dengan indeks S&P 500 -0.50% dengan indeks sektor teknologi Nasdaq 100 -1.20%. Kebijakan Presiden Trump terkait pembatasan investasi China di sektor teknologi dan energi AS juga memengaruhi volatilitas pasar. Di sisi lain, kebijakan untuk menarik investasi dan manufaktur domestik mulai berbuah. Apple mengumumkan rencana untuk mempekerjakan 20.000 pekerja baru dan investasi dalam negeri senilai  $500 miliar untuk memproduksi server AI. Sementara itu, imbal hasil UST 10Y turun 3bps ke 4.40%.   

Asia
Pasar kawasan Asia ditutup turun, dengan indeks MSCI Asia Pasifik -0.48%. Penurunan disebabkan oleh pembatasan investasi oleh AS terhadap China di sektor-sektor strategis memicu aksi jual saham teknologi China. Indeks CSI 300 -0.22%, indeks TWSE -0.70%, indeks KOSPI -0.35%, dan indeks Jepang libur.  

Indonesia

Danantara resmi diluncurkan. Untuk tahap pertama,  Danantara akan menjadi badan investasi pengelola BUMN-BUMN, dan ke depannya akan berinvestasi untuk mendorong dan menopang target pertumbuhan ekonomi jangka panjang. Reaksi pasar beragam, pasar saham domestik melemah dengan indeks IDX80 -0.90% dipicu penurunan saham-saham perusahaan BUMN.  Mayoritas sektor melemah dan sektor infrastruktur menjadi penghambat kinerja indeks utama.   Investor asing mencatat penjualan bersih IDR3.473 triliun yang di mana merupakan penjualan harian terbesar dalam 7 bulan terakhir. Di lain pihak, pasar obligasi terlihat lebih stabil, indeks  BINDO +0.04% dan imbal hasil SBN 10Y +1bps ke 6.79%.




Unduh Dokumen

25 Februari 2025


Global
Pasar saham AS ditutup melemah, dengan indeks S&P 500 -0.50% dengan indeks sektor teknologi Nasdaq 100 -1.20%. Kebijakan Presiden Trump terkait pembatasan investasi China di sektor teknologi dan energi AS juga memengaruhi volatilitas pasar. Di sisi lain, kebijakan untuk menarik investasi dan manufaktur domestik mulai berbuah. Apple mengumumkan rencana untuk mempekerjakan 20.000 pekerja baru dan investasi dalam negeri senilai  $500 miliar untuk memproduksi server AI. Sementara itu, imbal hasil UST 10Y turun 3bps ke 4.40%.   

Asia
Pasar kawasan Asia ditutup turun, dengan indeks MSCI Asia Pasifik -0.48%. Penurunan disebabkan oleh pembatasan investasi oleh AS terhadap China di sektor-sektor strategis memicu aksi jual saham teknologi China. Indeks CSI 300 -0.22%, indeks TWSE -0.70%, indeks KOSPI -0.35%, dan indeks Jepang libur.  

Indonesia

Danantara resmi diluncurkan. Untuk tahap pertama,  Danantara akan menjadi badan investasi pengelola BUMN-BUMN, dan ke depannya akan berinvestasi untuk mendorong dan menopang target pertumbuhan ekonomi jangka panjang. Reaksi pasar beragam, pasar saham domestik melemah dengan indeks IDX80 -0.90% dipicu penurunan saham-saham perusahaan BUMN.  Mayoritas sektor melemah dan sektor infrastruktur menjadi penghambat kinerja indeks utama.   Investor asing mencatat penjualan bersih IDR3.473 triliun yang di mana merupakan penjualan harian terbesar dalam 7 bulan terakhir. Di lain pihak, pasar obligasi terlihat lebih stabil, indeks  BINDO +0.04% dan imbal hasil SBN 10Y +1bps ke 6.79%.




Unduh Dokumen

  • IDB: Trump tegaskan tarif Kanada dan Meksiko akan berjalan

    Investment Daily Bread

    Baca selengkapnya
  • IDB: Komentar Trump meningkatkan ketidakpastian tarif AS

    Investment Daily Bread

    Baca selengkapnya
  • IDB: Pelemahan keyakinan konsumen AS menekan pasar

    Investment Daily Bread

    Baca selengkapnya
Lihat semua

Waspada modus penipuan mengatasnamakan MAMI. Selengkapnya

View more

Pastikan untuk membeli Reksa Dana Manulife melalui MAMI atau mitra distribusi kami. 

View more

Waspada modus penipuan mengatasnamakan MAMI. Selengkapnya

View more

Pastikan untuk membeli Reksa Dana Manulife melalui MAMI atau mitra distribusi kami. 

View more